News
Loading...

Cara Menambah Banner Iklan di Blogger

Akhirnya nulis artikel lagi setelah sekian lama... mumpung lagi semangat lanjut...
Kali ini mau bagi - bagi cara menambah banner di blogger, kayak di saamping kanan blog ini. Buat apa sich dikasih banner? Ndak usah dijelaskan ya? para blogger sudah pasti tau to. Langsung ke caranya aja ya?
spot bannerikuti langkah - langkah di bawah ini :
  1. Masuk ke account blogger kamu.
  2. Lalu pilih Tataletak/layout dan pilih tab Edit Html.
  3. Jangan lupa backup Blog kamu dulu, klik Download Template Lengkap dan juga contreng Expand Template Widget.
  4. Cari Kode di bawah ini :

  5. ]]></b:skin>

    Setelah itu copy paste kode di bawah ini tepat diatas kode tersebut.

    /* Banner Iklan 125x125 */
    #spotbanner{
    overflow: hidden;
    padding:0;
    }
    .ad1, .ad3 {
    float: left;
    margin-bottom: 5px;
    padding-left:0px;
    }
    .ad2, .ad4 {
    float: right;
    margin-bottom: 5px;
    padding-right:0px;
    }

    klik simpan template
  6. Masuk ke Tab Elemen laman
    Kemudian buat element HTML/Javascript baru (di bagian sidebar kiri atau kanan halaman sesuai keinginan kamu) lalu masukan kode di bawah ini

  7. <div id='spotbanner'>
    <!-- Ad1 start -->
    <a class='ad1' href='http://permakblogs.blogspot.com'><img src='http://i945.photobucket.com/albums/ad300/andrebwid/banner/banneriklan.jpg'/></a>
    <!-- Ad2 start -->
    <a class='ad2' href='http://permakblogs.blogspot.com'><img src='http://i945.photobucket.com/albums/ad300/andrebwid/banner/banneriklan.jpg'/></a>
    <!-- Ad3 start -->
    <a class='ad3' href='http://permakblogs.blogspot.com'><img src='http://i945.photobucket.com/albums/ad300/andrebwid/banner/banneriklan.jpg'/></a>
    <!-- Ad4 start -->
    <a class='ad4' href='http://permakblogs.blogspot.com'><img src='http://i945.photobucket.com/albums/ad300/andrebwid/banner/banneriklan.jpg'/></a>
    <div class='clearer'/>
    </div>

    *text warna biru dapat diganti dengan Url web yang lain
    *text warna merah bisa diganti dengan Url gambar
  8. Klik Simpan, setelah proses simpan selesai klik lihat blog... kelihatan kan banner iklannya?
ok semoga berhasil ya...
Share on Google Plus
    Blogger Comment
    Facebook Comment

9 komentar :

  1. @nizar-modo : gagalnya seperti apa ya? bisa lihat contohnya yang gagal?

    BalasHapus
  2. keren tipsnya mas :)

    http://catatanlinuxku.blogspot.com

    BalasHapus
  3. pate code-nya di atas sini ya mas?tapi ko pas di tampilan malah ada bacaan code yang di paste itu (posisi paling atas)

    =>> di sini?
    <![CDATA[/*
    -----------------------------------------------
    Blogger Template Style
    Name: Awesome Inc.
    Designer: Tina Chen
    URL: tinachen.org
    ----------------------------------------------- */

    BalasHapus
  4. Yup.. makasih infonya.. mampir ke sini yah :)
    dueottodieci.blogspot.com
    makasih

    BalasHapus
  5. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus