Fasilitas Statistik di Blogspot/Blogger digunakan untuk mengetahui statistik suatu artikel dibaca oleh berapa orang, darimana saja mereka berasal, dan dari mana mereka mengetahui artikel blog. Kalau yang sudah terbiasa dengan Google Analistic mungkin sudah paham apa gunanya. Nah di Blogspot sudah menyediakan Statistiknya jadi dengan melihat fasilitas ini, dapat di mengetahui artikel - artikel apa saja yang sering di baca oleh pengunjung.
Jadi ini juga bisa menjadi acuan untuk menulis artikel dengan judul yang banyak dicari pengunjung, dengan begitu traffic blog menjadi naik, kalau naik bisa buat jualan terserah mau jualan apa.... jualan link, jualan banner, atau apalah.. yang pasti blog jadi semakin banyak pengunjungnya dan terkenal.. kayak PermakBlogs ini :)
Bagaimana caranya melihat Statistik di Blogger/Blogspot ? mudah kok ikuti langkah berikut ini :
Bagaimana caranya melihat Statistik di Blogger/Blogspot ? mudah kok ikuti langkah berikut ini :
- Buka http://draft.blogger.com log in menggunakan account blog kamu.
- Klik Tab Statistik , maka akan keluar tabel statistiik
- Fitur Statistik ini terdiri dari Overview, Post, Traffic Source, Audience. Di dalam Overview terdapat grafik seperti dibawah ini. arahkan krusor mouse ke graffik dan bisa kita lihat pertanggal berapa jumlah pengunjungnya. Di dalam Post dapat kita lihat statistik artikel yang paling banyak dibaca pengunjung, datanya seperti dibawah ini.
Di dalam Traffic Source dapat kita lihat sumber terbesar yang mendatangkan pengunjung, datanya seperti di bawah ini.Di dalam Audience dapat kita lihat statistik pengunjung dalam tampilan peta seperti dibawah ini.
Jadi Bagimana asikan dengan fitur ini, gak usah pasang kode google analitic tau yang lain-lain.. hehehe
ok selamat mencoba... jangan lupa komenya ya...
ok selamat mencoba... jangan lupa komenya ya...
0 komentar :
Posting Komentar